UPT Perpustakaan Unisba Gelar Pelatihan Aplikasi Mendeley

 

KOMINPRO – Unit Pelaksana Teknis (UPT)  Perpustakaan Universitas Islam Bandung (Unisba) menyelenggarakan kegiatan  Pelatihan Mendeley di Gedung Perpustakaan Unisba, Kamis (29/8). Mendeley merupakan aplikasi yang dapat digunakan secara bebas untuk mengelola dokumen  dan referensi ilmiah sehingga penulisan sitasi maupun daftar pustaka akan lebih mudah, rapi dan terstruktur . Diharapkan dengan adanya pelatihan ini dapat meningkatkan kualitas dan desiminasi penelitian dari dosen. ****

Press ESC to close